Paket Layanan
Paket Fleksibel untuk Setiap Kebutuhan
Pilih paket yang paling sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda. Semua paket sudah mencakup fitur inti. Tingkatkan paket kapan saja seiring pertumbuhan tim Anda.
Gratis (Free)
Dirancang agar UMKM bisa mulai digitalisasi SDM tanpa biaya.
- Hingga 5 karyawan
- 5 modul pelatihan
- Manajemen Karyawan
- Pelacakan kemajuan pelatihan
- Modul Pembelajaran tak terbatas
- Penyimpanan data hingga 2GB
Starter
Untuk bisnis kecil-menengah yang membutuhkan pelatihan lebih lengkap.
- Karyawan tak terbatas
- Modul pelatihan tak terbatas
- Manajemen Karyawan
- Role based acces management
- Pelacakan kemajuan pelatihan
- Pelajaran tak terbatas
- Penyimpanan data hingga 20GB
Pertanyaan yang Sering Diajukan (FAQ)
Apakah saya dapat mengubah paket kapan saja?
Ya! Anda dapat meningkatkan atau menurunkan paket langganan Anda kapan saja. Perubahan akan berlaku segera.
Metode pembayaran apa yang Anda terima?
Kami menerima semua kartu kredit utama, transfer bank, dan dapat mengakomodasi persyaratan pembayaran khusus untuk klien enterprise.
Apakah ada biaya pengaturan (setup fee)?
Tidak ada biaya pengaturan. Anda hanya membayar untuk langganan Anda, tidak ada biaya tambahan lainnya.
Bisakah saya mencoba sebelum membeli?
Tentu saja! Paket Gratis kami memberikan akses penuh ke fitur inti. Tidak diperlukan kartu kredit untuk memulai.
Masih memiliki pertanyaan tentang Paket Layanan?
Tim kami siap membantu Anda memilih paket yang tepat untuk bisnis Anda.
Hubungi Tim Penjualan